Di Puji Jurgen Klop, Frank Lampard Tak Ingin Terbuai Ucapannya

Di Puji Jurgen Klop, Frank Lampard Tak Ingin Terbuai Ucapannya

Di Puji Jurgen Klop, Frank Lampard Tak Ingin Terbuai Ucapannya

Jelang laga antara Liverpool dan Chelsea beberapa hari yang akan datang, Jurgen klop sempat melontarkan kata – kata yang memuji bagi pelatih anyar Chelsea yaitu Frank Lampartd, Klop mengaku sangat menantikan pertarungan strategi yang menarik dari Lampard. Meskipun di awal – awal pertandingan pramusim Chelsea, dirinya selalu mendapatkan hasil negatif dari setiap pertandingan. Namun di jadwal bola kali ini yang kedua tim tersebut sama – sama meraih title jawara, Liverpool sebagai jawara Liga Champions dan Chelsea jawara Europa League dirinya yakin akan mempertontonkan pertandingan yang menarik.

Klop menganggap, kekuatan pelatihan Lampard saat ini cukup efektif dengan pemain yang terkesan seadanya, Chelsea terlihat lebih hidup dan selalu aktif menyerang dan berbeda dengan Chelsea yang kala itu di tangani Jose Mourinho. Laga tersebut akan diadakan di stadion Vodafone Park pada Kamis 15/8/2019 dini hari WIB, di atas kertas memang liverpool di unggulkan karena title jawara Champions namun hal yang mengejutkan bisa saja terjadi dalam laga sepakbola.

Lampard Tipe Pelatih yang Suka Menyerang

Lampard memang sangat suka akan taktik serangan yang agresif, di setiap pertandingan nya, para pemain Chelsea sering sekali mempertontonkan permainan yang indah untuk para penonton dan tidak terkesan bertahan yang notabene akan membosankan penonton. Lampard memang terbilang pelatih baru di kancah persepakbolaan inggris, sebelum nya Ia masih aktiv bermain untuk klub nya. Penunjukan itu di dasari atas kontribusi nya sebagai pemain Chelsea yang membawa nama baik klub ke kancah Internasional.

Hal yang memilukan dalam karir kepelatihan Lampard juga terjadi saat pertandingan pekan pertama Liga Inggris dimainkan, yakni saat melawan Manchester United. Meskipun Chelsea selalu aktif menyerang, faktanya MU malah menghajar Chelsea dengan skor telak 0-4 karena taktik keasikan menyerang yang Lampard berikan kepada para pemain. Meskipun begitu, menurut Jurgen Klop, Lampard sudah menunjukan hal – hal yang menjanjikan yang membuat nya sangat menarik menonton pertandingan tersebut.

Sebelumnya, Lampard sempat melatih tim kasta kedua Liga Inggris yakni Derby Country, saat itu Lampard sukses membawa Derby menjadi tim yang kuat di Liga 2 tersebut hanya dengan pemain yang seadanya juga. Tak ayal Klop pun kagum dengan pencapaian nya itu, karena menurutnya, Lampard bisa mengubah Derby langsung ke permainan terbaik nya.

Di pertandingan final kali ini, tentu atmosfer nya juga akan sangat beda, bisa saja sang pelatih Chelsea ini memiliki semangat yang membara untuk membuktikan dirinya pantas melatih klub sebesar Chelsea ini. Jurgen Klop pun sangat hati – hati dan tidak menganggap remeh sang pelatih baru ini, karena di pertandingan final, selalu ada yang bisa memberikan kejutan. Bagaimana menurut Anda? Siapakah yang akan memenangkan pertandingan ini? Tentu saja Anda harus selalu memperhatikan liveskor terbaru agar mendapatkan hasil pertandingan tersebut.